Spesifikasi dan Harga Motor. Harga untuk motor New Honda Blade 125 FI S
adalah Rp 15.350.000 On The Road JABODETABEK. Adalah New Honda Blade 125 FI S
salah satu varian motor bebek dari Honda yang hingga kini meramaikan pasar
motor bebek tanah air. Sekarang motor ini hadir dengan design yang lebih sporty
dan didukung dengan teknologi injection membuat motor ini semakin lincah, irit,
bergaya dan bertenaga.
Tidak hanya tampilannya saja yang baru, motor ini juga dibekali dengan fitur yang tidak kalah menarik. Dengan fitur 4Lfuel Tank W/ Cap Holder, Kapasitas tangki yang lebih besar dilengkapi dengan tempat penutup, memudah anda saat melakukan pengisiian bahan bakar. Fitur Auto Secure Key Shutter juga tidak ketinggalan, Sistem penguncian bermagnet yang kuat akan mengurangi resiko pencurian motor kesayangan anda. Perbedaan antara varian New Honda Blade 125 FI S dan New Honda Blade 125 FI R hanya anda di sistem pengereman, untuk yang tipe R baik depan dan belakang menggunakan sistem pengeram cakram, sedangkan untuk tipe S untuk rem depan menggunakan rem cakram dan belakang menggunakan rem Tromol.
Berbekalkan mesin
124,89 CC 4-Langkah, SOHC, Silinder Tunggal, motor ini mampu menghasilkan daya
maksimum sebesar 7,40 kW (10,1 PS) pada 8.000 rpm dan mampu menghasilkan torsi
maksimum sebesar 9,30 Nm (0,95 kgf.m) / 4.000 rpm. Menggunakan sistem
pengereman cakram hidrolik piston tunggal untuk rem depan dan rem belakang
menggunakan rem Tromol, menghasilkan pengereman yang aman, nyaman dan tentunya
lebih presisi saat digunakan. Untuk pilihan warna ada 2 macam untuk varian ini,
warna tersebut antara lain sebagai berikut :
- Sporty RWB
- Winning RED
Untuk detail Spesifikasi Motor New Honda Blade FI S adalah sebagai berikut :
Dimensi
Panjang
X Lebar X Tinggi : 1.902 x 707 x 1.103 mm
Jarak
Sumbu Roda : 1.235 mm
Jarak
terendah ke tanah : 136,5 mm
Berat
kosong : 106 Kg
Kapasitas
tangki bahan bakar : 4.0 liter
Rangka
Rangka
:
Tulang punggung
Tipe
suspensi depan : Teleskopik
Tipe
suspensi belakang : Lengan ayun dengan suspensi ganda
Ukuran
Ban Depan : 70/90 - 17 M/C 38P
Ukuran
Ban Belakang : 80/90 - 17 M/C 44P
Rem
Depan : Cakram hidrolik dengan piston tunggal
Rem
Belakang : Tromol
Mesin
Mesin
:
4-Langkah, SOHC, Silinder Tunggal
Kelas
:
125
Volume
Langkah : 124.89 cc
Diameter
X Langkah : 52,4 x 57,9 mm
Perbandingan
Kompresi : 9,3 : 1
Daya
Maksimum : 7,40 kW (10,1 PS) / 8.000 rpm
Torsi
Maksimum : 9,30 Nm (0,95 kgf.m) / 4.000 rpm
Kapasitas
Minyak : Pelumas Mesin0.7 liter pada penggantian periodik
Tipe
Kopling : Multiple wet Clutch with Coil Spring
Tipe
Transmsi : 4 kecepata, rotari
Pola
Pengoperan Gigi : N - 1 - 2 - 3 - 4 - N
Tipe
Starter : Starter kaki & elektrik
Kelistrikan
Tipe
Battery : MF Battery, 12 V - 3 Ah
Busi
:
NGK CPR6EA-9 / ND U2DEPR9
Pengapian
:
Full Transisterized
Sumber : Astra Honda