Tuesday 6 May 2014

Spesifikasi dan Harga Motor Matic Suzuki Nex FI 110 Terbaru Agustus 2014

Spesifikasi dan Harga Motor. Untuk harga Motor Matic Suzuki Nex FI 110 adalah Rp. 12.400.000,00 OTR JABODETABEK. Motor yang telah mendapatkan Rekor MURI untuk skutik matik 110 cc paling irit, rekor yang dipegang Suzuki nex ini adalah 79,6 km/liter. Tentunya membuat motor ini menjadi motor paling unggul untuk masalah konsumsi bahan bakar.

Motor yang berkapasitas 113 cc 4 langkah, 1 silinder ini, dengan keiritannya mampu menghasilkan daya 9,4 PS pada 8800 Rpm dan Torsi 8,7 Nm pada 6.500 Rpm. Tentunya motor ini sangat pas untuk dikendarai di jalanan ibukota yang notabennya selalu macet. Suzuki Nex FI 110 menyediakan 6 pilihan warna, Yaitu :


  • Indie Blue


Spesifikasi dan Harga Motor Suzuki Nex FI 110


  • Stylish White


Spesifikasi dan Harga Motor Suzuki Nex FI 110


  • Rockin Red


Spesifikasi dan Harga Motor Suzuki Nex FI 110


  • Sporty Black


Spesifikasi dan Harga Motor Suzuki Nex FI 110


  • Funky Green


Spesifikasi dan Harga Motor Suzuki Nex FI 110


  • Cheerful Pink


Spesifikasi dan Harga Motor Suzuki Nex FI 110


Untuk detail spesifikasi Suzuki Nex FI 110 sebagai berikut :


DIMENSI
Panjang : 1.850 mm
Lebar : 665 mm
Tinggi : 1.035 mm
Jarak sumbu : 1.235 mm
Jarak pijak : 135 mm
Tinggi jok : 735 mm
Berat kosong : 87 kg

MESIN
Jenis : 4 langkah, 1 silinder
Sistem katup : SOHC, 2 valve
Diameter x Langkah : 51,0 x 55,2 mm
Isi silinder : 113 cm3
Ratio kompresi : 9.4
Tenaga maksimum : 9,4/8800 ps/rpm
Torsi Maksimum : 8,7/6.500 Nm/rpm
Sistem bahan bakar : Karburator(BS22)
Sistem pengapian : CDI
Sistem starter : Elektrik dan engkol
Transmisi : CVT/V-belt
Kapasitas tangki : 3.5 L

RANGKA
Suspensi Depan : Teleskopik, per ulir, Peredam Oli
Suspensi Belakang : Tipe lengan ayun, per ulir, Peredam Oli
Rem Depan : Cakram
Rem Belakang : Tromol
Roda depan : 70/90 - 14 M/C 34 P
Roda belakang : 80/90 - 14 M/C 46 P
Velg : Casting Wheel

SISTEM LISTRIK
Aki : 12V (3,0 Ah) / 10 HR
Lampu depan : 2V 32W/32Wx1watt

Sumber  : Suzuki Indonesia
Posted by: Spesifikasi dan Harga Motor